1969-4-26 Presiden Soeharto Menerima Menlu Australia Gordon Freeth

Presiden Soeharto Menerima Menlu Australia Gordon Freeth

Indonesia Tidak Memiliki Ambisi Teritorial[1]

SABTU, 26 APRIL 1969, Pagi ini Presiden menerima kunjungan kehormatan Menlu Australia, Gordon Freeth. Presiden Soeharto menegaskan kembali bahwa Indonesia sama sekali tidak mempunyai ambisi teritorial. Dalam pertemuan itu kedua pemimpin juga membahas hubungan bilateral, terutama menyangkut kerjasama ekonomi dan kebudayaan antara kedua negara. Pada kesempatan itu Menlu Freeth mengulangi kembali undangan pemerintahnya kepada Presiden Soeharto untuk mengunjungi Australia. (AFR)



[1]     Dikutip Langsung dari Buku Jejak Langkah Pak Harto 28 Maret 1968-23 Maret 1973, hal. 115.

2 pemikiran pada “1969-4-26 Presiden Soeharto Menerima Menlu Australia Gordon Freeth

Kenapa tidak meninggalkan komentar?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.