Perundingan Lanjutan Presiden Soeharto-PM Eisaku Sato JUM’AT, 12 Mei 1972, Pagi ini Presiden Soeharto berunding lagi dengan PM Eisaku Sato bertempat di kediaman resmi Perdana Menteri. Pertemuan tersebut berlangsung lebih-kurang dua jam, yang
Presiden Soeharto: Indonesia Hanya Bersedia Pinjaman Lunak KAMIS, 11 Mei 1972, Presiden Soeharto mengadakan serangkaian pertemuan dengan beberapa menteri ekonomi Jepang siang ini. Tampak menemui Presiden Soeharto di Hotel Imperial antara lain adalah
Pembicaraan Resmi Presiden Soeharto-PM Eisaku Sato RABU, 10 Mei 1972, Siang ini Presiden Soeharto dan PM Jepang Eisaku Sato mengadakan pembicaraan resmi di kediaman Perdana Menteri Jepang itu. Sebelum pembicaraan dilangsungkan, Presiden Soeharto
Presiden Soeharto Kunjungi Jepang SELASA, 9 Mei 1972, Presiden dan Ibu Tien Soeharto serta rombongan tiba di Tokyo pukul 17.45 waktu setempat. Di lapangan terbang, rombongan disambut oleh Menteri Luar Negeri Fukuda dan
Presiden Soeharto Menerima PM Malaysia JUM’AT, 5 Mei 1972, Pagi ini bertempat di Istana Merdeka, Presiden Soeharto menerima PM Malaysia Tun Abdul Razak beserta istrinya, Toh Puah Rahah. Oleh karena kunjungan Tun Abdul
Presiden Soeharto dan Ibu Tien Menuju AS MINGGU, 24 MEI 1970, Petang ini, Presiden dan Ibu Soeharto beserta rombongan meninggalkan tanah air menuju Amerika Serikat dalam rangka kunjungan kenegaraan selama delapan hari. (AFR)