3 September 2018
LEBAH BISA MEMPERBANYAK PRODUKSI PANGAN DAN BUAH-BUAHAN Jakarta, Antara Lebah, binatang serangga di samping menghasilkan madu, royal jeli dan racun lebah madu bernilai ekonomi tinggi, dapat pula menaikkan produksi pangan dan buah buahan lewat penyerbukan.