Partai Murba Membenarkan Jika Jenderal Soeharto Mengambil Alih Kepemimpinan Presiden Soekarno [1]
SELASA, 7 FEBRUARI 1967 Ketua Umum Partai Murba, Sukarni Kartodiwiryo, mengatakan bahwa partainya akan membenarkan seandainya Jenderal Soeharto mengambil alih kepemimpinan negara dari Presiden Soekarno. (DTS)
[1] Dikutip dari buku “Jejak Langkah Pak Harto 01 Oktober 1965 – 27 Maret 1968”, hal 155-156 . Buku ini ditulis oleh Team Dokumentasi Presiden RI, Editor: G. Dwipayana & Nazarudin Sjamsuddin dan diterbitkan PT. Citra Kharisma Bunda Jakarta Tahun 2003