1987-02-07 Usai Kunjungi Malaysia dan Singapura Presiden Soeharto Tiba Kembali di Tanah Air

Usai Kunjungi Malaysia dan Singapura Presiden Soeharto Tiba Kembali di Tanah Air[1]

 

SABTU, 7 FEBRUARI 1987 Presiden dan Ibu Tien Soeharto beserta rombongan hari ini, pada pukul 10.45, tiba kembali di tanah air dari kunjungan kerjanya ke Malaysia dan Singapura. Di bandar udara Halim Perdanakusuma, mereka disambut antara lain oleh Wakil Presiden dan Ibu Umar Wirahadikusumah. (AFR)

___________________

[1] Dikutip dari buku “Jejak Langkah Pak Harto 16 Maret 1983 – 11 Maret 1988”, hal 574-575. Buku ini ditulis oleh Team Dokumentasi Presiden RI, Editor: G. Dwipayana & Nazarudin Sjamsuddin dan diterbitkan PT. Citra Kharisma Bunda Jakarta Tahun 2003

http://sifastore
Presiden Soeharto merupakan kader terbaik bangsa yang keseluruhan hidupnya dihabiskan untuk membangun bangsa ini. Mulai dari perjuangan fisik pada era kemerdekaan hingga perjuangan terwujudnya Tinggal Landas.

Leave a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*
*

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses