1981-03-09 Presiden Soeharto Bantu Pompa Air Axial untuk Jatim

Presiden Soeharto Bantu Pompa Air Axial untuk Jatim[1]

SENIN, 9 MARET 1981, Direktorat Jenderal Perikanan, Departemen Pertanian; mengumumkan hari ini bahwa Presiden Soeharto telah memberikan bantuan 250 unit pompa air axial untuk daerah Jawa Timur. Bantuan tersebut diberikan dalam rangka upaya meningkatkan dan mengembangkan budidaya ikan tambak di provinsi itu. (WNR)



[1] Dikutip langsung dari buku “Jejak Langkah Pak Harto 29 Maret 1978 – 11 Maret 1983”, hal 404. Buku ini ditulis oleh Team Dokumentasi Presiden RI, Editor: G. Dwipayana & Nazarudin Sjamsuddin dan diterbitkan PT. Citra Kharisma Bunda Jakarta Tahun 2003

Kenapa tidak meninggalkan komentar?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.