31 Desember 2016
PEMBUKAAN RAPAT KERJA PARA GUBERNUR: Presiden Ketengahkan Lima Petunjuk Jakarta, Kompas Presiden Soeharto menginstruksikan para gubernur/KDH se-Indonesia untuk melaksanakan lima petunjuk yang diketengahkan ketika membuka Raker Gubernur di Istana Negara Rabu kemarin