14 Juli 2017

PRESIDEN TERIMA PESERTA RAKER DEPAG

PRESIDEN TERIMA PESERTA RAKER DEPAG AGAMA CEGAH MANUSIA PENTINGKAN KEBENDAAN Agama sangat besar peranannya untuk memelihara keseimbangan agar manusia tidak terjerumus ke dalam pola hidup yang hanya mementingkan kebendaan atau kesenangan jasmani. Presiden Soeharto
14 Juli 2017

PEMERINTAH TIDAK MENDANGKALKAN KEHIDUPAN BERAGAMA

PEMERINTAH TIDAK MENDANGKALKAN KEHIDUPAN BERAGAMA Presiden Soeharto: Presiden Soeharto menegaskan, tidak pernah terlintas dalam pemikiran pemerintah untuk mendangkalkan kehidupan beragama, apalagi memojokkan agama. Bahkan perhatian dan usaha pemerintah selama ini untuk memajukan kehidupan beragama,