15 Februari 2018
JIKA DIRENCANAKAN CERMAT, TAK PERLU TAKUT TENAGA NUKLIR Jakarta, Kompas Presiden Soeharto mengatakan, penggunaan tenaga nuklir, seperti juga penggunaan teknologi lainnya, memang mengandung risiko. Namun bila penggunaan teknologi itu direncanakan dengan cermat,